28 Oktober 2008
singosari town
Dalam setiap perjalanan dari Malang ke Surabaya atau sebaliknya, Singosari adalah salah satu kota yang dilewati, akhirnya aku berkesempatan menyambangi kota itu setelah sekian lama hanya kulewati saja, sasaran tempat yang kutuju tentu saja candi singosari, candi sumber awan dan arca Dwarapala. Terkagumlah diriku melihat ukuran arca Dwarapala yang besar itu juga letak posisinya yang berdampingan di sisi kanan dan kiri jalan raya seperti para penjaga pintu masuk raksasa saja, sedangkan untuk mencapai lokasi candi sumber awan terlebih dahulu harus berjalan kaki sejauh kurang lebih 400 m yang melewati persawahan, jalan setapak di sisi kali dengan air yang sangat jernih dan juga pohon-pohon pinus yang mengelilingi.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
9 komentar:
bung, satu kata dari foto itu:
gendut
hehe. btw,aku pengen kesini tapinya
@ winda :
tapinya opo toh....
Wah arcanya gaul ya.. Yg paling atas itu dia pasti lagi bilang "Piss..!!"
hihi.. :)
kayaknya seru tuyh mas dijambangin candinya....pernah mgk ngelewatinnya tp cc ga perhatiin..habis di jalan tidur siyh hahahahaha
@ siwi :
oyyi... sepertinya anggota slankers juga tuh arca atau semboyan dua anak aja cukup... :)
@ uNieQ :
ini pasti efek terlalu suka makan pisang sebelum bepergian, pulas di perjalanan... :D
kita punya banyak sekali peninggalan semacam itu. di jombang dan mojokerto lebih banyak lagi tuh candi-candi peninggalan majapahit. sayangnya, semuanya gak keurus.
tinggal tunggu waktu aja, kejadian di museum radya pustaka solo terulang lagi. lha wong, gak ada yang memperhatikan dan menghargai ya...
@ elsa : prihatin memang...
yo wes tak mlaku-mlaku nang Jombang en Mojokerto kalaw begituh :)
wah....jadi pingin jalan2 dech
@ pilar :
ya sudah jalan-jalan aja, kalau ga bisa yang jauh-jauh ya yang dekat-dekat saja :)
Posting Komentar